Pages

Friday, January 9, 2015

KALIMAT EFEKTIF BESERTA CONTOHNYA

1. Jelaskan beserta contoh kalimat efektif !

Kalimat efektif adalah kalimat yang dapat mewakili gagasan pembicara atau penulis sertadapat diterima maksudnya/arti serta tujuannya seperti yang dimaksud penulis /pembicara.Kalimat efektif dapat dikatakan efektif jika kalimat tersebut berhasil menyampaikan pesan, pikiran, gagasan, perasaan pemberitahuan sesuai dengan maksud si pembicara atau penulis.

Contoh kalimat efektif :

-          Mahasiswi yang kuliah di perguruan tinggi yang terkenal itu mendapatkan hadiah.
-          Karena tidak diajak, dia tidak ikut belajar bersama di rumahku.

2. Ubahlah kalimat berikut ini menjadi kalimat efektif :
– Kepada semua informan penelitian mendapatkan dua macam instrument yaitu angket dan catatan kegiatan => Kepada informan bahwa penelitian terdapat dua macam Instrument, yaitu angket dan catatan kegiatan.

– Di dalam artikel Koran itu menyuratkan bahwa sumber daya alam yang bermacam-macam di Indonesia ini belum dimanfaatkan secara maksimal => Di Koran menyuratkan bahwa sumber daya alam Indonesia belum dimanfaatkan secara maksimal.

– Dengan beredarnya internet masuk desa bermanfaat sekali bagi masyarakat pedesaan => Adanya internet di desa bermanfaat sekali bagi masyarakat pedesaan.


Sumber :

0 comments:

Post a Comment

 

Blogger news

Blogroll

About